Rabu, 17 September 2014

Tips dan trik / tutorial / informasi unik pelatihan aplikasi teknologi informasi 

PATI atau Pelatihan Aplikasi Teknologi Informasi adalah salah satu kegiatan yang harus diikuti setiap Mahasiswa di Universitas Muhammadiyah Malang , Acara ini sangat penting karena banyak sekali manfaatnya bagi Mahasiswa untuk kedepannya . Acara ini biasanya di selenggarakan sbelum atau sesudah pesmaba , diadakan selama 6 hari yang berlansung selama 1 stengah jam yang dibagi menjadi 7 shift . Di ruangan kita mendapat banyak pelatihan dan pengetahuan di antara lain tentang : email , Blog , Ms.World, Ms.excel , dan beberapa Soal Evaluasi . Semua tugas yang diberikan menggunakan sistin Online jadi bisa dikerjakan dimaana saja sbelum batas waktu ysng ditentukan kakak kakak instruktur yang bertugas . Jadi buat kalian yang tidak ikut progam ini bakalan nyesel dan pasti kerepotan kedepannya so manfaatkan waktu luang kalian degngan kegiatan" positif

Sumber

Tidak ada komentar:

Posting Komentar